Wednesday, November 19, 2014

A Lifetime Business

Setelah belasan tahun pernah ngalamin kerja dan berbisnis, mulai dari kerja kantor, bisnis konvensional (Makicakes), dan sekarang bisnis Oriflame -bisnis Makicakes dan Oriflame punya bisnis model yang berbeda- ... ternyata yang dicari adalah: 
pengen punya pekerjaan yang makin lama makin kokoh, makin lama makin bisa kasih waktu lebih banyak, penghasilannya makin meningkat dan langgeng sampe jangka panjang... gak hanya buat kebutuhan sesaat aja, tapi bisa bertahan sampe nanti buat anak-anak, bisa diterusin anak2.
Di Oriflame itu KERJA. 3 tahun ini, saya kerja lho, kerja memenuhi target tupo pribadi, mengajak orang bergabung supaya punya penghasilan juga, dan melatih mereka. Cari deh dimana aja, semua bisnis, termasuk bisnis MLM (yang murni atau bener bukan abal2) mewajibkan kita kerja keras di awal-awal merintis.

MLM murni, bonusnya dibayar berdasarkan omset penjualan. BUKAN pendaftaran!

Kenapa mesti training, etraining, webinar, dan seabrek2 pelatihan yang lain? Buat mentransfer ilmu, biar yang sukses gak hanya yang duluan gabung aja, biar semua orang kapanpun dia gabung, dia bisa berkembang karena menduplikasi apa yang dikerjain sama seniornya.

Jadi kalau ada yang nawarin "gabung bisnisku aja, tanpa tupo, tanpa membina, tanpa training, cuma beli sekali dan dapet bonus seumur hidup", saya gak pernah tertarik...


"Segera bergabung, amankan posisi anda!" Posisi apa tuh sampe perlu pengamanan segala? hehehehe....


Saya bergabung di bisnis Oriflame ketika Oriflame udah 25 tahun ada dan aktif di Indonesia, gak ada tuh posisi menentukan prestasi. Fastest Growing Leaders, 4 Titles in 2013/2014, Top 15 Asia, semua gak ditentukan kapan gabungnya. Semua dikasih jalur dan kesempatan yang sama untuk mencapai level apapun disini, gak perlu diaman2in segala itu posisi.


Kalau bisa punya 6 kaki Director ya kitanya jadi Diamond.
Kalau bisa punya 12 kaki Director ya kitanya jadi Executive.
Berlaku buat semua orang, kapanpun bergabungnya.

Ga mau yaaaa, udah capek-capek merintis bisnis, tau-tau perusahaanya tutup, tau-tau manajemennya ngilang entah kemana, t
au-tau perusahaannya ganti nama. Kenapa coba sampai harus ganti nama?


Banyak yang kayak gitu beberapa tahun belakangan ini, booming 1-2 tahun abis itu hilang ditelan bumi, sibuk ganti nama, lalu akan muncul lagi dengan nama lain, dan siklus akan berulang, booming lagi, hilang lagi, ganti nama lagi. Kasian orang-orang yang nggak tau, pengen punya uang cepet, tapi nggak memperhatikan gimana sistem bisnisnya, sudah berapa lama perusahaannya ada, bonafid atau enggak, mereka yang akhirnya dirugikan.

Bangga punya karir di Oriflame ini. Support systemnya keren, online banget sekarang. Punya temen-temen yang keren yang berkembang kepribadiannya.


Berbisnisnya pakai kode etik, pakai sopan santun, karena tanpa dibagus-bagusin juga perusahaannya udah bagus dan besar, gak pake menjelek-jelekkan yang lain, ah ngga banget, saya ngga mau kalo mesti begitu, hiiiii, cukup fokus dan kenal baik sama perusahaan sendiri.

Mesti tupo, ya iya dong, cek di UU Perdagangan, apa kriteria MLM yang diakui sistem bisnisnya sama pemerintah? Nah ini juga harus tau lho. Baca disini tentang legalitas bisnis penjualan langsung (MLM). Mesti membina, ya iya dong, mesti bantu orang lain di jaringan kita supaya bisa berhasil kayak kita, kan? Sukses dengan memberi coaching kepada jaringan supaya bisa sesukses bahkan lebih sukses dari kita.

Banyak yang harus ditelaah, gak hanya besaran bonusnya aja yang dilihat. Bisnisku lebih capek dan gak instan, ada kerjanya, ada keringetannya. InsyaAllah buat anak-anak nanti, mama papanya merintis dari sekarang, dan mereka tinggal ngelanjutin aja di level yang sudah sangat mapan.


Kami orangtuanya pengennya pensiun muda dan menikmati jalan-jalan keluar negeri aja tiap tahun, hehehe. Untuk itu, berkarirnya harus di perusahaan yang bonafid yang sudah bertahan puluhan tahun dan makin berkembang.

Hati-hati memilih bisnis dan mencurahkan waktu, tenaga dan modal kita, pastikan kita udah ada di tempat yang tepat yaaa. Untuk bergabung dan sukses bersama kami daftarnya di bit.ly/yuliamaki.


Selamat pagiiii!

Yulia Riani & Andri Wibowo
www.yuliamaki.net
yuliamaki.blogspot.com




No comments:

Post a Comment